Visi dan Misi Sekolah
BERPRESTASI, BERIMTAQ, MANDIRI ,
SEHAT JASMANI DAN ROHANI
1. Meningkatkan
profesional guru
2. Mendorong
siswa berprestasi dalam belajar.
3. Meningkatkan
sarana dan prasarana
4. Melaksanakan
pembelajaran efektif, kreatif dan
inovatif
5. Mendorong
warga sekolah beriman dan bertaqwa kepada Tuhan YME
6. Menanam
kan kemandirian kepada siswa
7. Melaksanakan
dan membina olahraga secara
kontinyu
8. Melaksanakan
P3K dan Dokter Kecil
9. Pembinaan
rohani warga sekolah
10. Melaksanakan 9 K
TUJUAN
1. Tertanamnya
dasar pendidikan kepada siswa
2. Dapat
melanjutkan kesekolah yang lebih tinggi
3. Terciptanya
anak didik yang beriman dan taqwa
4. Tertanamnya
jiwa mandiri kepada siswa
5. Terciptannya
warga sekolah yang sehat jasmani dan rohani
6. Sekolah
yang bersih nyaman dan asri